TERBARU
by MainSepeda 08 April 2020
Pandemi coronavirus membuat semua orang harus sadar akan kesehatannya, dan orang lain. Menggunakan masker adalah cara aman untuk melindungi diri sendiri dan orang lain dari potensi penularan virus ini. Lalu, apakah masker dianjurkan saat bersepeda?
by Administrator 08 April 2020
Di tengah pandemi coronavirus, raksasa sepeda Taiwan, Giant, secara resmi merilis senjata allrounder terbarunya, TCR generasi kesembilan. Ada beberapa hal yang menarik: Giant tidak ikutan tren dropped seatstay, tetap merilis versi rim brake, dan (untuk sementara) tidak ada versi memakai Shimano Dura-Ace!
by MainSepeda 08 April 2020
Pandemi coronavirus yang tak kunjung reda membuat penyelenggara Tour de France 2020 mengeluarkan Plan B. Tour de France tahun ini akan mundur sebulan dari jadwal awal. Artinya, balapan paling bergengsi di dunia tersebut diupayakan dimulai pada akhir Juli mendatang.
by MainSepeda 07 April 2020
Merek sepeda premium asal Italia, Passoni melelang sepeda Fidia Milano San Remo edisi terbatas. Dana hasil pelelangan ini akan disumbangkan untuk penanganan pasien coronavirus melalui CESVI (Cooperazione e Sviluppo). Passoni berharap sepeda itu terjual di angka 20 ribu GBP.
by MainSepeda 07 April 2020
Balapan virtual Tour of Flanders 2020 dengan tajuk 'Lockdown Edition' sukses digelar, Minggu (5/4) kemarin. Keberhasilan ini membuat balapan virtual kian diminati di tengah pandemi coronavirus. Terbaru, balapan virtual Tour de Suisse 2020 bakal diikuti 15 tim WorldTour juga satu tim nasional.
by MainSepeda 07 April 2020
Makin hari, makin sulit menampilkan teknologi/produk terbaru di arena sepeda. Berbagai hal yang lima tahun lalu dianggap canggih/keren, sekarang sudah jadi sangat biasa. Namun, produsen wheelset asal Prancis, Corima, masih mampu membuat kagum di tengah semakin sengitnya persaingan pasar.
by MainSepeda 07 April 2020
Strava turun gunung untuk memerangi pandemi coronavirus. Mereka baru saja meluncurkan sebuah challenge untuk mengumpulkan dana yang akan disalurkan ke lembaga kesehatan dari Inggris, National Health Service (NHS). Challenge bertajuk 'NHS Active' ini dilangsungkan selama 12 hari. Mulai 7-18 April.
by MainSepeda 07 April 2020
Mantan juara dunia road race, Michal Kwiatkowski menunjukkan dukungannya kepada tenaga medis yang saat ini tengah berperang melawang pandemi coronavirus. Kwiato, sapaan akrabnya, menawarkan sejumlah apartemennya untuk digunakan oleh dokter dan perawat yang membutuhkan tempat istirahat.
by MainSepeda 06 April 2020
Dunia balap sepeda profesional tidak 100 persen berhenti di masa krisis coronavirus ini. Pada Minggu, 5 April (Senin dini hari WIB), sempat ada tontonan seru bagi penggemar secara online. Tiga belas pembalap WorldTour mengikuti Virtual Tour of Flanders, menggunakan platform Bkool. Hasilnya cukup seru, menghasilkan data yang bikin orang normal geleng kepala.
by Administrator 06 April 2020
Begitu banyak komentar pembaca pada artikel Terima Kasih, Guru-Guru Bersepeda Saya. Tim dari mainsepeda.com sampai bingung harus memilih 10 pemenang terbaik. Akhirnya, panitia memutuskan 10 pemenang terbaik adalah: