TOUR DE FRANCE 2020
by 12 September 2020
Publik mulai menyorot Egan Bernal (Ineos Grenadiers). Sebagai juara bertahan, pembalap asal Kolombia ini tak kunjung menunjukkan tajinya hingga Tour de France 2020.
by 11 September 2020
Adalah Daniel Martínez (EF Pro Cycling) yang sukses memenangkan etape ini dengan catatan waktu 5 jam 5 1 menit 47 detik. Pembalap asal Kolombia tersebut berhasil menyisihkan dua rider Bora-Hansgrohe Lennard Kamna dan Max Schachmann pada pendakian terakhir di Puy Mary.
by 11 September 2020
Marc Hirschi (Team Sunweb) ternyata bertetangga dengan mantan pembalap profesional Fabian Cancellara. Mereka sama-sama tinggal di di Ittigen di Swiss. Rumah mereka hanya berjarak 300 meter saja. Tak sekadar tetangga, Cancellara adalah manajer sekaligus mentor Hirschi.
by 11 September 2020
Publik Swiss harus menunggu delapan tahun untuk melihat pembalapnya menjuarai etape di Tour de France. Penantian satu windu tersebut tuntas setelah Marc Hirschi (Sunweb) menjuarai etape 12 di TdF 2020, Kamis (10/9) malam.
by 10 September 2020
Satu lagi pembalap muda yang mencuri perhatian di Tour de France tahun ini. Namanya Marc Hirschi. Usianya baru 22 tahun. Rider asal Swiss yang membela Team Sunweb ini berhasil memenangkan etape 12 TdF 2020, Kamis (10/9) malam.
by 10 September 2020
Hukuman itu menjauhkan Sagan dari green jersey. Sekarang ia terpaut 68 angka dari Sam Bennett (Deceuninck-QuickStep) di points classification."Tetapi saya masih belum meninggalkan perjuangan untuk meraih jersey hijau," tegas Sagan dalam laman resmi Bora-Hansgrohe.
by 10 September 2020
Peter Sagan (Bora-Hansgrohe) menjadi perbincangan setelah berakhirnya etape 11 Tour de France 2020, Rabu (9/9) malam. Bukan karena prestasinya, melainkan aksi tidak sportifnya kepada Wout van Aert (Jumbo-Visma).
by 09 September 2020
UAE-Team Emirates kehilangan salah satu climber andalannya Davide Formolo. Pembalap asal Italia tersebut mengalami patah tulang selangka di etape 10 Tour de France, Selasa (8/9) malam.
by 09 September 2020
Kemenangan Sam Bennett di etape 10 Tour de France 2020, Selasa (8/9) malam tak hanya dirayakan oleh keluarga, rekan, atau tim Deceuninck-QuickStep saja. Kesuksesan tersebut juga dirayakan oleh Republik Irlandia, negara asal pembalap 29 tahun itu.
by 08 September 2020
Penantian Sam Bennett (Deceuninck-QuickStep) akhirnya terbayar. Sprinter asal Irlandia tersebut berhasil memenangkan etape 10 Tour de France 2020, Selasa (8/9) malam. Ini adalah kemenangan etape pertama bagi mantan pembalap Bora-Hansgrohe tersebut.